New Resep

Resep Dan cara Membuat Penyetan / Sambelan

Resep Penyetan / Sambelan
kalo yang namanya penyetan alias sambel menyambel ya tiap hari bikin๐Ÿ˜๐Ÿ˜† hari ini yang simple aja telur rebus, terong rebus, tempe goreng. pake kemangi, timun. sambelnya terasi
emm.. kenikmatan yang hqq๐Ÿ˜‹

yang sering tanya resep sambel cus๐Ÿ‘‡

sambal terasi
bahan Penyetan / Sambelan :

1buah cabe merah besar
15buah cabe rawit (tambah kalo doyan)
2butir bawang merah
1siung bawang putih
1buah tomat
1/2 jeruk limau
1/2sdt terasi bakar
garam gula secukupnya


cara membuat Penyetan / Sambelan :
goreng sebentar cabe cabean, bawang bawangan, dan tomat
setelah digoreng ulek bersama terasi, beri garam dan gula. cek rasa. beri sedikit minyak bekas goreng tadi plus kucuri air jeruk limau. (jangan banyak2 nanti pait)

0 Response to "Resep Dan cara Membuat Penyetan / Sambelan"